Senin, 17 Desember 2007

mempercepat loading Windows XP

Perlu diketahui bahwa salah satu cara untuk mempercepat loading Windows XP adalah dengan menghapus file prefetch di folder C:\Windows\Prefetch. File prefetch itu dibuat secara otomatis oleh Windows XP saat kita menjalankan sebuah program. File tersebut akan otomatis bertambah. Nah, berikut ini cara menonaktifkan file prefetch Windows XP.

1. Jalankan regedit melalui Start » Run.
2. Masuk ke folder berikut ini.

start-run-regedit HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\Session Manager\Memory Management\Prefetch Parameters\
3. Pada jendela sebelah kanan klik Enable Prefetcher.
4. Isikan angka berikut dan pilih sesuai dengan kebutuhan anda.

0 = untuk menonaktifkan.
1 = aktifkan prefetch untuk aplikasi saja.
2 = aktifkan prefetch untuk proses booting saja.
3 = aktifkan prefetch untuk aplikasi dan booting.
5. Silahkan anda bandingkan sebelum dan sesudah anda menonaktifkan prefetch pada Windows XP anda.

Tidak ada komentar: